POSTINGAN KEDUA

Diposting oleh Unknown

Samsung Akan Tanam Teknologi Pemindai Iris Mata



Samsung Akan Tanam Teknologi Pemindai Iris Mata 
SEOUL - Saat menggelar Galaxy S5 tahun lalu, Samsung menamakan kemampuan baru pada handset tersebut yakni login menggunakan fingerprint (sidik jari).
Dilansir The Register, Jumat (27/3/2015), Setelah penggunaan teknologi berjenisfingerprint, kabarnya Samsung akan menggunakan jenis biometric yang berbeda. Hal tersebut terlihat karena Samsung menandatangani kesepakatan dengan Stanford Research Institute (SRI) untuk menempatkan teknologi pemindai iris mata ke smartphonedan tablet-nya nanti.

Samsung Akan Tanam Teknologi Pemindai Iris Mata


Mobe maker Korea telah memutuskan aplikasi pertama dari teknologi tersebut akan berada dalam produk bisnis, dengan SRI menyatakan bahwa custom Galaxy Tab Pro 8.4 menggunakan teknologi itu.

Penerapan pemindaian iris mata yang diberikan Samsung ini dinilai dapat mengecohhacker yang mampu mencetak gambar sidik jari ke cetakan beberapa waktu lalu. SRI mengatakan, pemindaian mata Galaxy Tab akan diperlihatkan di pameran dagang ISC West di Las Vegas.
Laporan lebih lanjut, SRI meningkatkan akurasi pemindaian iris mata dan mengklaim teknologi itu seribu kali lebih akurat dibanding fingerprint.
sumber : http://techno.okezone.com/read/2015/03/26/57/1124789/samsung-akan-tanam-teknologi-pemindai-iris-mata

0 komentar:

Posting Komentar